Apel Batu
Rabu, 01 Februari 2012
Urap Jagung
Untuk merebus jagung kering menjadi jagung pipil rebus bisa memakan waktu yang cukup lama. Anda bisa menggunakan beras jagung mentah atau beras jagung yang sudah dikukus, banyak tersedia di pasar tradisional. Kalau beras jagung mentah cukup dicuci bersih dan dikukus langsung. Kalau beras jagung yang telah dikukus, kita tinggal menghangatkannya di dalam dandang selama 15 menit saja. Campur dengan parutan kelapa yang tidak terlalu tua yang telah dibubuhi gula dan garam. Enak sekali disajikan hangat2 di saat pagi untuk pengganti sarapan.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar