Apel Batu

Apel Batu
Apel Batu
Tampilkan postingan dengan label ayam betutu. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label ayam betutu. Tampilkan semua postingan

Kamis, 12 Januari 2012

Ayam Betutu

Ayam Betutu
Ayam Betutu adalah masakan khas dari Bali. Mungkin kita perlu tau resep khas ayam bali ini karena rasanya yang beda dan memiliki nutris yang berbeda pula. Seringkali kita memasak ayam menggunakan ayam potong dan hanya digoreng atau dimasak sayuran. Apabila anda mengkonsumsi ayam betutu, anda akan mendapatkan kelebihan bahwa ayam nya adalah ayam kampung yang memiliki kandungan nutrisi lebih baik dari ayam potong. Yang kedua proses masak yang lama, menyebabkan ayam kampung yang dimasak betutu ini lebih empuk. Bumbu yang dipakai adalah khas bali yaitu lada hitam. Lada hitam memiliki cita rasa lebih hangat dibandingkan dengan lada biasa. Biasanya pendamping masakan ayam betutu ini adalah pelecing kangkung dengan taburan kacang tanah goreng. Maka semakin lengkaplah nutrisi yang kita konsumsi dalam sebuah masakan dengan nama Ayam Betutu.